Lifestyle . 14/07/2023, 13:00 WIB

Mengenal TikTok Affiliate: Syarat Mendaftar hingga Cara Mengoptimalkan Komisi yang Didapat

Penulis : Admin
Editor : Admin

• Kemudian pilih pusat kreator e-commerce dan pilih tiktok shop

• Kemudian pilih komisi yang ditawarkan oleh tiktok. Pada bagian ini, biasanya akan muncul syarat dan ketentuan mengenai jenis-jenis komisi.

• Bila sudah disetujui oleh pihak tiktok, maka pengguna dapat memasukkan produk yang akan dijadikan produk affiliasi

• Setelah itu pilih produk menggunakan link dari tiktok shop. Tunggu beberapa saat, hingga menampilkan komisi yang di dapat dari produk yang telah dipilih bila berhasil dijual. Apabila sudah yakin, maka lakukan posting beserta dengan tautan produk yang telah disematkan.

BACA JUGA:

Sebagai tambahan informasi, agar produk yang dipasarkan semakin banyak diminati dan dilihat oleh pengguna tiktok, ada baiknya sebelum memposting video, seorang kreator memahami algoritma terkait dengan jam atau jadwal fyp yang dimiliki.

Karena bila video yang diunggah masuk ke dalam fyp pengguna lainnya, maka kesempatan seorang kreator untuk mendapatkan komisi juga semakin besar.

Cara Mengoptimalkan Konten untuk TikTok Affiliate

Jika berhasil menjadi anggota TikTok Affiliate, ada beberapa tips yang bisa kamu lakukan untuk mengoptimalkan konten agar peluang penghasilan yang kamu dapatkan dari TikTok Affiliate meningkat.

1.  Cari Produk yang Relevan

Cari dan pilih jenis produk yang sesuai dengan minat pengikutmu. Dengan mengetahui minat pengikutmu, cara ini bisa menjadi salah satu pilihan tepat untuk meningkatkan peluang pembelian melalui tautan yang kamu rekomendasikan.

2.  Membuat Konten Kreatif dan Menarik

Selain itu, buatlah konten yang unik, kreatif, dan menarik agar lebih menonjol di antara konten-konten lainnya.

Cara ini juga bisa membantu menarik perhatian para pengguna TikTok khususnya pengikut akun kamu, agar mereka membeli produk yang kamu rekomendasikan.

3.  Menggunakan Tautan Afiliasi

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com