News

Sebanyak 2.200.209 Orang Telah Ditetapkan KPU Kabupaten Bekasi dalam DPT Pemilu 2024

fin.co.id - 22/06/2023, 22:09 WIB

Logo KPU Kabupaten Bekasi

Namun pada akhirnya, seluruh pihak yang hadir dalam rapat penetapan DPT dapat menerima dan menyetujui hasil rapat pleno tersebut 

"Ya tadi ada sedikit perbedaan pandangan dan perbedaan data namun ketika sudah kembali di buka dan dicocokan akhirya clear,dan kita menerima dan menyetujuinya," ungkap Syaiful Bachri. 

BACA JUGA: Viral Video Media Sosial, Ketua RT Bubarkan Rumah Ibadah Umat Kristen di Tambun Kabupaten Bekasi

BACA JUGA:Begini Situasi Rumah Doa Umat Kristen di Tambun Kabupaten Bekasi Usai Ditolak Ketua RT dan RW

Rapat pleno terbuka, dipimpin oleh Ketua KPU Kabupaten Bekasi dan disaksikan oleh jajaran Komisioner Bawaslu Jabar serta Bawaslu Kabupaten Bekasi. 

Selain itu, hadir pula jajaran Forkopimda, perwakilan Partai Politik, serta dihadiri secara langsung oleh 23 PPK se-Kabupaten Bekasi.

Admin
Penulis
-->