Fitur Sound of Text WA untuk Bikin Nada Dering Pribadi

fin.co.id - 18/06/2023, 16:51 WIB

Fitur Sound of Text WA untuk Bikin Nada Dering Pribadi

Sound of Text merubah teks menjadi suara

  1. Langsung masuk ke aplikasi WhatsApp dan jika sudah dalam beranda chat klik opsi titik tiga di bagian kanan atas. Pilih opsi menu Setelan dan nanti akan muncul beberapa opsi.
  2. Pilih saja opsi Notifikasi dan di sana tinggal pilih mau ganti nada dering untuk pesan atau panggilan. Cari saja file sound of text yang sudah di download sebelumnya.
  3. Dengan begitu, maka nada dering di WhatsApp sudah terganti dengan sound of text.

Contoh Nada Dering yang Sempat Viral

Ada beberapa nada sound of text yang sempat viral belum lama ini. Biasanya, suara yang viral berkaitan dengan hal yang sedang banyak dibicarakan atau menjadi trend seperti kata-kata chagiya muncha washo ala Korea dan juga Nani Ohayo ala Jepang. ***

Admin
Penulis