Teknologi . 01/06/2023, 13:28 WIB

7 Game Offline di Android Terbaik 2023, Dijamin Bikin Tak Berhenti Main!

Penulis : Admin
Editor : Admin

7 Game Offline di Android  Terbaik 2023 , Dijamin Bikin Tak Berhenti Main! - Berikut artikel ini akan mengulas game offline terbaik 2023 di Android.

Game Offline merupakan jenis permainan yang tidak memmerlukan koneksi internet. Artinya kalian bisa main game tanpa perlu kuota atau jaringan.

Dengan main game offline bisa menjadi momen untuk menghabiskan waktu dan juga bisa mainkan dimanapun dan kapanpun.

Terdapat berbagai game offline seru yang bisa kalian download dan mainkan di Android kalin.

BACA JUGA: 7 Game PSP Terbaik yang Perlu Wajib Kamu Mainin

BACA JUGA:Game Terbaik PS2 Sepanjang Masa, dari GOW II hingga Burnout 3

Berikut adalah beberapa game offline terbaik 2023 untuk perangkat Android:

Game Offline di Android

1. Subway Surfers

Subway Surfers--Google Photos

Sebuah game endless runner di mana kamu harus menghindari rintangan dan mengumpulkan koin di sepanjang jalur kereta bawah tanah.

Dalam game ini kalian harus mengumpulkan koin sebanyak mungkin dan memecahkan rekor lari terjauh

2. Angry Bird

Game Angry Birds--Rovio Entertainment

Angry Bird salah satu game terpopuler yang seru dimainkan. Game ini kalian harus meluncurkan burung-burung marah untuk menghancurkan struktur yang ditempati oleh babi-babi hijau.

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com