Teknologi . 01/06/2023, 13:28 WIB
3. Shadow Fight 2
Shadow Fight sebuah game pertarungan yang seru dimainkan. Game ini memiliki grafis yang indah. Kamu akan mengendalikan seorang pejuang bayangan yang harus melawan musuh-musuh kuat.
4. Plant vs Zombies
Plant vs Zombies sebuah game android yang seru dimainkan. Game ini mengandalkan strategi di mana kamu harus menanam tanaman untuk melindungi rumahmu dari serangan zombie yang lapar.
5. Fruit Ninja
Fruit Ninja Sebuah game seru yang menguji refleksmu. Kamu harus memotong buah-buahan yang muncul di layar dengan cepat dan tepat.
6. Plague Inc.
Plague Inc simulasi di mana kamu berperan sebagai virus yang harus menyebar dan menginfeksi populasi manusia di seluruh dunia. Tujuan utamanya adalah memusnahkan umat manusia dengan strategi yang cerdas.
7. Crashlands
Crashands salah satu game petualangan RPG yang menyenangkan di mana kamu berperan sebagai penyelundup luar angkasa yang terdampar di planet asing. Kamu harus bertahan hidup, mengumpulkan sumber daya, dan melawan makhluk-makhluk aneh.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com