Setelah selesai melakukan langkah-langkah di atas, nasabah dapat mengecek status terkini dari proses klaim yang diajukan dengan cara:
- Klik 'Notification'.
- Klik 'My Claims' untuk mengetahui status terbaru dari pengajuan klaim.
Kemudahan proses klaim ini telah dirasakan oleh para nasabah FWD Insurance baik individu maupun peserta asuransi kumpulan.
Berdasarkan Laporan Keuangan tahun 2022 (audited), FWD Insurance telah menjalankan komitmennya yaitu dengan membayarkan klaim sebesar Rp718.544.000.000,- (tujuh ratus delapan belas miliar lima ratus empat puluh empat juta Rupiah).
Kini semua bisa bebaskan langkah bersama dengan FWD Insurance.