Beruntung dengan reflek yang cepat, Holloway bisa segera bangkit dan balik menyerang Allen dengan kombinasi pukulan maut.
BACA JUGA:
- Hasil UFC 287: Bikin Jorge Masvidal Sempoyongan, Gilbert Burns Menang Usai Dominasi 3 Ronde
- UFC 287: Jelang Rematch Lawan Israel Adesanya, Petarung Mualaf Brasil: Mengalahkan Dia Sekarang, Saya Pikir..
Hingga akhir ronde kelima, pertarungan sempat begitu panas, tetapi langsung dihentikan wasit karena waktu telah habis.
Max Holloway pun dinyatakan menang lewat penilaian angka oleh dewan juri dari Arnold Allen usai bertarung selama lima ronde penuh.