"Dan memberikan pakan ternak yang baik sehingga sapi tetap sehat," tambahnya.
Sebagai informasi, sejak akhir Desember 2022 sampai saat ini sudah ditemukan sebanyak 38 kasus hewan ternak di Kabupaten Tangerang yang terjangkit penyakit kulit berbenjol atau LSD.
BACA JUGA: Proyek Pembangunan Pabrik di Kabupaten Tangerang Distop Satpol PP, Ini Penyebabnya
Dimana, dari kasus itu pun terus terjadi penambahan dengan terlokalisir di dua wilayah kecamatan, diantaranya yaitu di Tigaraksa dan Solear.