Winnebago eRV2, Kendaraan Camping Ini Lengkap dengan Meja Makan dan Tempat Tidur

fin.co.id - 23/01/2023, 13:37 WIB

Winnebago eRV2, Kendaraan Camping Ini Lengkap dengan Meja Makan dan Tempat Tidur

Winebago eRV2 Resmi Meluncur, Image: Winnebago

 

BACA JUGA: Apa Benar Mobil Listrik Ayla EV Masuk Indonesia di 2023? Ini Kata Daihatsu

 

Perlu diketahui, Winnebago eRV2 dibuat dengan memanfaatkan bahan daur ulang. 

 

Bicara interior dengan bahan daur ulang, sarung jok pengemudi dan penumpang terbuat dari kain nabati.

 

Winnebago eRV2 juga menggunakan akrilik biodegradable, digunakan di area dapur. 

 

Winnebago eRV2 juga dibekali dengan lampu RGB yang untuk mengurangi polusi cahaya. 

 

BACA JUGA: Tren Mobil SUV akan Hilang Digantikan Mobil Listrik

 

RV listrik ini ini juga dilengkapi dengan panel surya 900W dan bank baterai yang dibuat khusus. 

 

Admin
Penulis