Kuliner . 21/01/2023, 19:01 WIB

Pindang Bandeng, Makanan Khas Betawi yang Selalu Ada saat Imlek, Ini Resep dan Cara Pengolahannya

Penulis : Admin
Editor : Admin

Minyak kaldu berasal dari ikan bandeng tersebut.  

Ikan bisa diganti dengan ikan lain seperti gurame dan ikan salmon.

2. Potong bandeng menjadi 4 bagian. 

Bersihkan ingsang dan isi perut lalu buang ekornya. 

Sebab ekor bandeng keras. 

3. Agar menghilangkan aroma amis dan aroma lumpur, marinasi ikan bandeng dengan kecap dan air perasan jeruk nipis. 

Langkah ini juga bisa digunakan sebagai penambah rasa. 

4. Bakar bumbu seperti cabai, bawang merah, sersai, bawang putih, jahe, lengkuas, kunyit. 

Bakar bumbu jangan sampai gosong. 

Bumbu perlu dibakar agar aromanya keluar dan semakin terasa. 

Lalu, geprek bumbu-bumbu tersebut kecuali cabai. 

5. Kemudian didihkan air, masukkan ikan yang sudah dimarinasi dan bumbu geprek. 

Kemudian, tambahkan air asam, daun salam, daun jeruk, kecap, dan gula. 

Biarkan air mendidih hingga menyusut dan ikan matang.

6. Cita rasanya pindang bandeng tidak pedas, tetapi dominan asam dan manis. 

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com