Usai Sembuh dari Kanker, Striker Borussia Dortmund Sebastien Haller Ingin Merumput Lagi

fin.co.id - 10/01/2023, 19:24 WIB

Usai Sembuh dari Kanker, Striker Borussia Dortmund Sebastien Haller Ingin Merumput Lagi

Striker Borussia Dortmund Sebastien Haller

"Saya rutin berbicara dengan Timo Baumgartl, Marco Richter, dan Jean-Paul Boetius. Kendati diagnosisnya sama, penyakit ini memberikan pengaruh yang berbeda-beda kepada setiap orang, tetapi mereka terus memberi saya kiat-kiat yang bermanfaat," kata Haller.

Admin
Penulis