Health

Bolehkah Minum Kopi jika Darah Tinggi, Awas Risiko Serangan Jantung dan Stroke

fin.co.id - 04/01/2023, 13:49 WIB

Bolehkah Minum Kopi jika Darah Tinggi, Image oleh Samson Katt dari Pexels

JAKARAT, FIN.CO.ID - Bolehkah minum kopi jika darah tinggi, Anda pasti penasaran dengan jawaban pertanyaan ini.

Mau minum kopi tapi punya darah tinggi, bikin Anda pikir panjang untuk menikmati salah satu minuman paling populer di dunia itu.

Well, seperti diketahui, jika punya darah tinggi maka mengontrol apa yang di konsumsi harian sangat penting untuk mencegah risiko yang tidak diinginkan.

BACA JUGA: Apa Benar Minum Kopi Sebabkan Kanker?

Beberapa risiko penderita darah tinggi adalah serangan jantung dan stroke, itu jika kondisi ini tidak dikontrol.

Jadi bolehkah minum kopi jika darah tinggi?

Dan seperti diketahui, minum kopi dapat meningkatkan peningkatan pada tekanan darah, meski tidak berlangsung lama.

Akan tetapi pada mereka yang darahnya sudah terlanjur tinggi, minum kopi dapat meningkatkan risiko serangan jantung dan stroke, yang tentunya tidak diinginkan.

Jadi sekali lagi pertanyaannya, bolehkah minum kopi jika darah tinggi?

BACA JUGA: Minum Dua Cangkir Kopi dalam Sehari Tingkatkan Risiko Kematian pada Penderita Darah TInggi

Menurut ahli, penyebab kopi tingkatkan tekanan darah ini diperkirakan akibat dari kafein.

Kandungan kafein pada kopi disebut dapat mempersempit pembuluh darah arteri.

Seperti disebut di atas, darah tinggi adalah salah satu penyebab serangan jantung dan stroke pada manusia.

Dua kondisi di atas, adalah beberapa penyumbang tertinggi angka kematian, sekaligus disabilitas di seluruh dunia.

BACA JUGA: Bolehkah Ibu Menyusui Minum Kopi? Awas, Bayi Overdosis Kafein

Admin
Penulis
-->