Entertainment . 26/11/2022, 12:56 WIB
Momen Raffi Ahmad dan Nagita Slavina merayakan hari ulang tahun Rayyanza Malik Ahmad-@raffinagita1717-Instagram
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina ucapkan selamat ulang tahun kepada anak keduanya Rayyanza Malik Ahmad.
Selain itu kedua pasangan suami istri tersebut berharap jika Rayyanza menadi anak soleh dan menjadi kebanggaan keluarga.
"Happy Birthday Rayyanza Malik Ahmad Ulang Tahun yang Pertama .... Pasti semua Doa Terbaik dan Panjang umurnya , sehat selalu ,murah rezeki dan jadi anak soleh kebanggan semuanya Silahkan Isi Comment untuk ucapan dan Doa buat Rayyanza ( Si Cipung)," ucap di akun Tersebut dikutip fin.co.id pada Sabtu, 26 November 2022.
Dalam video tersebut, terlihat keluarga Raffi Ahmmad tengah berada di gurun pasir. Terlihat Nagita Slavina dan suaminya serasai memakai baju putih. Sedangkan Raffathar Mali Ahmad memakai baju warna hijau campur.
BACA JUGA: Soal PKS Usung Raffi Ahmad Jadi Capres, Tokoh NU: Saya Setuju Tapi...
Sementara itu Rayyanza memakai pakaian ala pangeran Arab, hal itu terlihat dari kepala Cipung yang ditutup dengan kain warna merah dan putih bernama Kufiya.
Video kali ini, Raffi Ahmad serta keluarga menyanyika lagu hari ulang tahun untuk si Rayyanza.
Selalin itu, Raffi Ahmad, Nagita Slavina, dan Raffathar mencium pipi Cipung yang sedang berulang tahun.
Anak kedua Raffi dan Nagita yang tengah ulang tahun mendapat ucapan dari kalangan public figure seperti Iis Dahlia, Gading Marting, dan Donna Agnesia
BACA JUGA: Raffi Ahmad Relakan Rp40 Juta Lebih Demi Rafathar, Ini Reaksi Nagita Slavina
"Gak berasa udah setahun aja.. met ulang tahun Rayyanza.. cepet gede anak pinter yang soleh.. sehat selalu ya nak," tulis @isdahlia.
"HBD cipung sayang," ungkap @gadiing
"Happy birthday Rayyanza," ucap @dagnesia.
Di usianya yang ke satu tahun ini, Rayyanza sukses menjadi idola baru.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com