Sepakbola

Grup G Piala Dunia 2022 Qatar, Brazil di Atas Angin

fin.co.id - 15/11/2022, 22:41 WIB

Selebrasi para pemain Brazil usai mencetak gol. (Instagram@cbf_futebol)

BACA JUGA: Kesalahan Lagu Kebangsaan, Turnamen Rugbi Malah Putar Lagu Pro-Kemerdekaan Hong Kong

Skuad:

Brazil didominasi oleh pemain yang berkarier di Eropa dengan nama besar seperti Neymar, Casemiro dan Gabriel Jesus, namun dalam skuadnya Tite menyertakan dua pemain yang bermain di kompetisi lokal seperti Weverton, Pedro serta Everton Ribeiro.

Penjaga gawang: Alisson (Liverpool), Ederson (Man City), Weverton (Palmeiras)

Bek: Dani Alves (Pumas), Danilo (Juventus), Alex Sandro (Juventus), Alex Telles (Seville), Bremer (Juventus), Eder Militao (Real Madrid), Marquinhos (PSG), Thiago Silva (Chelsea)

Gelandang: Bruno Guimaraes (Newcastle), Casemiro (Manchester United), Everton Ribeiro (Flamengo), Fabinho (Liverpool), Fred (Manchester United), Lucas Paqueta (West Ham)

Penyerang: Antony (Manchester United), Gabriel Jesus (Arsenal), Gabriel Martinelli (Arsenal), Neymar (PSG), Pedro (Flamengo), Raphinha (Barcelona), Richarlison (Tottenham), Rodrygo (Real Madrid), Vinicius Jr (Real Madrid)

BACA JUGA: 5 Pinjol yang Dipakai Ratusan Mahasiswi IPB Hingga Rp 2.1 Miliar Ditransfer kepada SAN

Pelatih: Tite. Pelatih yang bernama langkap Adenor leonardo Bacchi ituberhasul membawa Brazil memenangi gelaran Copa America pada 2019 lalu dan membuat ia diberikan mandat untuk membuat skuad Samba berbicara banyak di Piala Dunia 2022.

Pemain penting: Thiago Silva. Seluruh waktunya di klub telah diarahkan untuk momen ini. Lebih dari dua dekade penghargaan, tetapi karya terbesarnya masih bisa terbentang di depan jika kariernya dibatasi oleh medali emas Piala Dunia.

Jadwal pertandingan:

(24/11) vs Serbia

(28/11) vs Swiss

(2/12) vs Kamerun

BACA JUGA: Misteri Mobil Milik Keluarga yang Tewas di Kalideres Terungkap, Tidak Hilang Tapi Dijual

Admin
Penulis
-->