Depok . 13/11/2022, 09:10 WIB

Pemkot Depok Ungkap Alasan Masjid Jami Al Quddus Dibangun di Lahan SDN Pondok Cina 1

Penulis : Admin
Editor : Admin

"Kami sudah koordinasi dengan dinas terkait. Pembangunan trotoar ini juga melibatkan seluruh pihak dan atas persetujuan bersama," ucap Citra.

BACA JUGA: Silakan Daftar! Pemkot Depok Buka Lowongan PPPK Nakes 267 Formasi

"Nantinya, Masjid Margonda tingginya akan sama dengan trotoar yang baru dibangun ini (di Pondok Cina)," sambungnya.

Citra berharap, masyarakat bisa ikut mendukung pembangunan di Kota Depok. Sebab, pembangunan ini untuk kepentingan masyarakat luas.

"Kami mohon maaf atas ketidaknyamanan berbagai pembangunan yang sedang berjalan. Pembangunan ini dilakukan untuk kenyamanan bersama," tutup Citra.

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com