JAKARTA, FIN.CO.ID - Penyaluran BLT UMKM Rp600 ribu atau BPUM 2022 masih menunggu persetujuan Kemenkeu RI.
Terkait kapan penyaluran BLT UMKM Rp600 ribu akan dimulai, hingga saat ini masih belum dapat dipastikan.
BACA JUGA: Cara Mudah Cek Penerima BLT UMKM Rp600 Ribu, Hanya Pakai NIK KTP
BACA JUGA:Ridwan Kamil Pantau Pembagian BLT BBM di Bekasi
Sejumlah masyarakat pun sudah mendaftarkan diri sebagai calon penerima BPUM Rp600 ribu.
Diperkirakan, sebanyak 6 juta pelaku usaha bakal dapat Banpres BPUM 2022 sebesar Rp600 ribu dari BLT UMKM.
Masyarakat pun bisa cek penerima BPUM secara online melalui link eform.bri.co.id/bpum.
Namun, ada 8 golongan yang jangan berharap untuk mendapat BPUM Rp600 ribu dari pemerintah.
BACA JUGA: Cara Buka Rekening Bank Himbara dari Ponsel untuk Klaim BLT BBM
Berikut rincian 8 golongan yang tidak akan mendapat BPUM Rp600 ribu dari pemerintah:
1. Penerima BLT UMKM 2020.
2. Penerima BPUM 2021.
3. Orang yang sedang mendapatkan fasilitas KUR.
4. Aparatus Sipil Negara (ASN).
5. Anggota TNI.