Jakarta . 28/10/2022, 19:25 WIB

Penanganan Kasus Gagal Ginjal Ada Spesialisnya, Ini 3 Rumah Sakit yang Bisa Tangani Nefrologi

Penulis : Admin
Editor : Admin

Data DKI, sambung dia, terjadi penambahan bukan karena kasus baru.

"Tetapi kasus yang kami rinci sejak Januari, sekarang kami kerucutkan di bulan Agustus, September, Oktober,” tutur dia. 

Data Dinas Kesehatan DKI Jakarta mencatat ada 135 kasus gagal ginjal akut di ibu kota. 

BACA JUGA: Warga Geger, Ditemukan Mayat Wanita Dalam Karung dengan Kondisi dan Ciri-Ciri Seperti Ini

Data kasus ini dihitung sejak Januari hingga 27 Oktober 2022 pukul 15.00 WIB. 

Dari 135 kasus gagal ginjal akut tersebut, sebanyak 63 orang dinyatakan meninggal dunia.

Sedangkan 46 lainnya sudah sembuh.

Sebanyak 5 obat sirop yang mengandung zat berbahaya melebihi ambang batas telah dirilis Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM).

BACA JUGA: PDIP Berharap PJ Gubernur Bayar Sisa TKD ASN yang Dipotong saat Pandemi Covid-19

Menanggapi hal itu, Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta Widyastuti mengimbau, sementara kepada seluruh jajaran RSUD dan puskesmas untuk menghentikan pemberian sirop pada anak.

Imbauan tersebut berdasarkan laporan klinis pada 17 Oktober 2022 lalu yang melihat adanya pola serupa pada pasien-pasien yang dirawat dengan adanya riwayat penggunaan obat sirup merek tertentu.

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com