Jakarta . 06/10/2022, 18:38 WIB
Selain itu dia menyebut pihaknya tengah melakukan pengecekan di rumah sakit untuk memastikan ada tidaknya korban dari peristiwa tersebut.
BACA JUGA: Banjir Kota Bekasi Mulai Surut, Satu Rumah Dilaporkan Ambruk Usai Hujan Deras Sejak Sore Hari
"Masih dicek di rumah sakit. Unit Reskrim Polsek Cilandak sedang cek rumah sakit," tutup Kapolsek Cilandak tersebut.
Berdasarkan informasi kewaspadaan oleh BMKG, untuk periode 2-8 Oktober 2022 diperkirakan terjadi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat yang melanda sebagian besar wilayah DKI Jakarta.
16.30 #InfoSonora
— Radio Sonora Jakarta (@SonoraFM92) October 6, 2022
MTSn 19 Jakarta Selatan, Pondok Labu. Banjir parah sampai dinding gedung ada yg roboh, info terakhir ada 4 anak yg meninggal.
Via @lifeofita pic.twitter.com/5HzsOAamqU
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com