Long Weekend Hari Raya Waisak 2022, Penumpang Pesawat di Bandara Soekarno-Hatta Meningkat

fin.co.id - 14/05/2022, 19:18 WIB

Long Weekend Hari Raya Waisak 2022, Penumpang Pesawat di Bandara Soekarno-Hatta Meningkat

Ilustrasi penumpang di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang.

Dengan jumlah keberangkatannya terdapat 140 penerbangan dengan 23.886 penumpang. 

Sedangkan untuk kedatangan, jumlah penumpang mencapai 22.275 orang dengan 135 penerbangan baik domestik maupun internasional.

"Jadi memang periode libur akhir pekan atau weekend usai arus balik mudik Lebaran memang masih padat," pungkasnya. (Rikhi Ferdian)

Admin
Penulis