MotoGP . 25/04/2022, 16:38 WIB
"Ini murni kecelakaan. Saat itu saya sedang memacu dan mencoba menyalip, saya sudah berada di dalam."
(BACA JUGA: Enea Bastianini Juarai GP Amerika Serikat, Manuvernya Dilakukan Lima Lap Terakhir )
"Saya mengatur ban dengan baik di awal, tetapi ketika saya menyalip, saya tidak tahu apakah menghantam lubang atau mendorong terlalu keras." tambahnya.
Miller pun mengaku menyesal sudah membuat Mir ikut terjatuh.
Selain mengakui kesalahan, pembalap asal Australia itu juga meminta maaf kepada Joan Mir dan tim Suzuki.
(BACA JUGA: Jorge Martin Start Terdepan di MotoGP Amerika, Marquez Posisi 9, Siapa Juaranya, Saksikan Malam Ini di Sini )
"Saya salah, sungguh itu kesalahan saya. Saya tidak ingin menciptakan situasi seperti ini."
"Dalam balapan, kecelakaan bisa terjadi dan itu murni kesalahan datang dari saya," pungkas Miller.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com