Investasi . 07/02/2022, 18:10 WIB

Bitcoin cs Menguat Pada Perdagangan Senin 7 Februari 2022, Tersulut Sentimen Geopolitik Rusia vs Ukraina

Penulis : Admin
Editor : Admin

(BACA JUGA: Dukung Pemberdayaan Masyarakat Pesisir, PNM Bangun Kampung Madani di Desa Nisombalia)

Sedangkan sisanya terpantau kembali cerah pada pagi hari ini. Bitcoin melesat 1,87 persen ke level harga USD 42.375,85/koin atau setara dengan Rp 610.212.240/koin.

Ethereum menguat 0,22 persen ke level USD 3.031,46/koin atau Rp43.653.024/koin, dan XRP melonjak 5,14 persen ke USD 0,7071/koin (RP 10.182/koin).

Dalam perdagangan sore ini, Bitcoin pada jam 15.00 WIB, menguat di harga  USD42.735.10 (+3.05 persen) dengan volume transaksi sebesar USD 21,30 miliar dengan kapitalisasi pasar USD 810,11 miliar. 

(BACA JUGA: Daftar Harga BBM Terbaru Februari 2022, Cek Disini...)

Sedangkan untuk perdagangan besok, Bitcoin kemungkinan  dibuka fluktuatif namun  melemah di kisaran  USD 36.800.50 - USD 37.130.50.

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com