Nurhadi 5 Kali Lolos, Harun Masiku Lenyap

fin.co.id - 04/05/2020, 02:50 WIB

Nurhadi 5 Kali Lolos, Harun Masiku Lenyap

Pesawat milik maskapai Citilink terdampak abu vulkanik erupsi Gunung Ruang di Bandara Sam Ratuangi, Manado, Sulawesi Utara

Pelaksana Tugas Juru Bicara KPK Ali Fikri pun mengatakan demikian. Pihaknya akan menindaklajuti informasi yang masuk.

"Setiap informasi yang kami terima dari masyarakat terkait keberadaan para DPO, KPK pastikan akan menindaklanjutinya," ujarnya.

Selain Nurhadi, katanya, KPK juga telah menetapkan dua tersangka lainnya, yakni Rezky Herbiyono (RHE), swasta atau menantunya, dan Direktur PT Multicon Indrajaya Terminal Hiendra Soenjoto (HS). Ketiganya telah dimasukkan dalam DPO sejak 11 Februari 2020.

"KPK akan mendalami informasi tersebut, dan akan terus mencari dan mengejar DPO NHD dan kawan-kawan," kata Ali.

Selain itu, penyidik KPK saat ini juga sedang merampungkan pemberkasan perkara tersangka Nurhadi dan kawan-kawan tersebut.(gw/fin)

 

Admin
Penulis