Situasi Kemanusiaan Gaza

Militar Israel Tahan 2 Staf WHO, Operasional di Gaza Terganggu

Militar Israel Tahan 2 Staf WHO, Operasional di Gaza Terganggu

Ketegangan di Jalur Gaza kembali menyita perhatian dunia internasional. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengungkap bahwa dua staf mereka ditahan oleh militer Israel saat berada di kediaman masing-masing di wilayah konflik tersebut.