Peradilan Pidana

KPK: Putusan Sela Gazalba Saleh Bikin Kacau Sistem Persidangan Tipikor

KPK: Putusan Sela Gazalba Saleh Bikin Kacau Sistem Persidangan Tipikor

Ketua KPK Nawawi Pomolango mengaku putusan sela yang membebaskan Gazalba Saleh bisa mengacaukan sistem praktik peradilan pidana korupsi di Pengadilan Tipikor Jakarta