Munas PMI

JK Resmi Terpilih Jadi Ketua Umum PMI: Tak Ada Lagi Dualisme, Pertandingan Sudah Selesai

JK Resmi Terpilih Jadi Ketua Umum PMI: Tak Ada Lagi Dualisme, Pertandingan Sudah Selesai

Jusuf Kalla (JK) mengaku telah menerima keputusan Kementerian Hukum (Kemenkum), yang memutuskan dirinya sebagai Ketua Umum Palang Merah Indonesia (PMI) periode 2024-2029