Mantan Bupati Buru Selatan
Geledah Rumah Eks Bupati Buru Selatan, KPK Amankan Mobil dan Dokumen Aliran Uang
KPK berhasil mengamankan sejumlah bukti dua unit mobil dan dokumen memuat aliran uang terkait kasus dugaan suap yang menjerat mantan Bupati Buru Selatan.