Jadwal Pendaftaran UTBK SNBT 2024 dan Cara Buat Akun SNPMB

Jadwal Pendaftaran UTBK SNBT 2024 dan Cara Buat Akun SNPMB

Jadwal UTBK SNBT 2024--https://snpmb.bppp.kemdikbud.go.id/

FIN.CO.ID - Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) akan segera dibuka pada tahun 2024 maka dari itu kalian harus segera membuat akun (Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi) SNPMB 2024.

SNBT 2024 merupakan selesai bagi siswa SMA/SMK yang ingin melanjutkan kuliah melalui Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK).

Siswa yang merupakan lulusan SMA,SMK, MA, dan paket C tahun 2024 bisa manfaatkan UTBK SNBT untuk melanjut pendidikan kulaih di PTN yang diminati.

Bagi siswa yang ingin mengikuti seleksi UTKB SNBT harus membuat akun SNPMB 2024.

Masa pembuatan akun SNPMB untuk siswa masih bisa dilakukan hingga 15 Februari 2024 mendatang.

Calon mahasiswa yang ingin melakukan registrasi akun SNPMB bisa melakukan di portal SNPMB.

Kalian tidak perlu khawatir, artikel ini akan memberikan cara daftar akun SNPMB 2024.

BACA JUGA:

Cara Buat Akun SNPMB 2024

1. Kunjungi laman https://portal-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id/

2. Lalu muncul tampilan registrasi akun.

3. Klik 'daftar'.

4. Tampil dua pilihan yaitu Siswa dan Sekolah

5. Jika ingin registrasi akun sebagai siswa, klik 'daftar' pada opsi Siswa

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Ari Nur Cahyo

Tentang Penulis

Sumber: