Niat Sholat Tahajud Lengkap dengan Tata Caranya

Niat Sholat Tahajud Lengkap dengan Tata Caranya

Niat Sholat Tahajud Lengkap dengan Tata Caranya--(Istimewa)

FIN.CO.ID - Berikut ini niat sholat tahajud lengkap dengan tata caranya sesuai yang telah dianjurkan oleh Nabi Muhammad SAW.

Sholat tahajud sendiri merupakan salah satu amalan sunah yang sangat dianjurkan oleh Nabi Muhammad SAW.

Pelaksanaan sholat tahajud sendiri baiknya dilakukan setelah sholat Isya hingga terbitnya fajar.

Ada beberapa waktu yang sangat dianjurkan untuk melaksanakan sholat tahajud, bisa dilakukan pada awal, pertengahan, atau akhir malam.

BACA JUGA:Bacaan Doa untuk Palestina, Lengkap Arab, Latin dan Artinya

BACA JUGA:Bacaan Doa Setelah Wudhu Lengkap Arab, Latin dan Artinya

Sholat tahajud adalah amalan sunah yang tidak pernah ditinggalkan Nabi Muhammad SAW.

Melansir NU Online, ada sebagian ulama yang mengatakan bahwa sholat tahajud adalah sholat sunah yang dilakukan di malam hari.

Sementara, ada juga dari sebagian ulama yang mengatakan sholat tahajud adalah sholat sunnah tersendiri dengan syarat-syarat tertentu.

Sholat tahajud merupakan sholat istimewa dan disebutkan di dalam Al-Quran Surat Al-Isra ayat 79.

BACA JUGA:Bacaan Doa Setelah Adzan Lengkap dan Keutamaannya

وَمِنَ اللَّيْلِ فَتَهَجَّدْ بِهِ نَافِلَةً لَّكَ عَسَىٰ أَن يَبْعَثَكَ رَبُّكَ مَقَامًا مَّحْمُودًا

Artinya, "Pada sebagian malam, hendaklah kau bertahajud sebagai tambahan bagimu. Semoga Tuhanmu mengangkatmu ke derajat terpuji," (Surat Al-Isra ayat 79).

Niat Sholat Tahajud Dua Rakaat.

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Sahroni

Tentang Penulis

Sumber: