Pengertian Ekspansi: Bentuk, Jenis dan Strategi Terbaik Melakukan Ekspansi

Pengertian Ekspansi: Bentuk, Jenis dan Strategi Terbaik Melakukan Ekspansi

Ilustrasi ekspansi. (Pixabay)--

Ketika bisnis Anda sudah mencapai kesuksesan, cobalah untuk memperluas jaringan usaha dengan menambah cabang. Anda dapat menentukan wilayah lain, misalnya di luar kota agar menjangkau konsumen yang lebih banyak lagi.

Ekspansi adalah suatu metode yang dapat dilakukan untuk mengembangkan bisnis agar mendatangkan keuntungan yang lebih banyak lagi. 

 

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Khanif Lutfi

Tentang Penulis

Sumber: