Lowongan Kerja Aneka Dasuib Jaya, Informasi dan Syarat Pendaftaran Cek di Sini

Lowongan Kerja Aneka Dasuib Jaya, Informasi dan Syarat Pendaftaran Cek di Sini

Lowongan Kerja Aneka Dasuib Jaya--Akun Instagram @Kemnaker

JAKARTA, FIN.CO.ID - Aneka Dasuib Jaya membuka lowongan pekerjaan, Artikel ini akan menampilkan informasi dan syarat pendaftaran lowongan kerja Aneka Dasuib Jaya.

PT. Aneka Dasuib Jaya merupakan PT yang bergerak dalam bidang perdagangan besar rempah-rempah, dan herbal organik yang berlokasi di Tangerang Indonesia. Aneka Dasuib Jaya berdiri sejak tahun 2015.

BACA JUGA:Lowongan Kerja PT LRT Jakarta, Informasi dan Syarat Pendaftaran Cek di Sini

Aneka Dasuib Jaya membuka kesempatan untuk kamu dapat bergabung mengisi formasi yang tersedia.

Adapun formasi yang tersedia yaitu Purchasing, kamu bisa mendaftarkan diri kamu dengan batas akhir pendaftaran yakni tanggal 28 November 2023.

BACA JUGA:Bapenda Jakarta Buka Lowongan Kerja 11 Posisi, Lulusan D3 dan S1 Segera Lamar

Adapun kualifikasi dan deskripsi pekerjaannya adalah sebagai berikut.

Kualifikasi

  • Laki-Laki/Perempuan dengan maksimal usia 30 Tahun.
  • Pendidikan minimal D3
  • Memiliki pengalaman 1 tahun di bidang FnB (bahan baku)
  • Terbiasa dalam hal negosiasi dengan vendor/supplier
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Berintegritas dan disiplin
  • Mampu bekerja dibawah tekanan.

Deskripsi Pekerjaan

  • Menyusun list pembelian barang/jasa yang dibutuhkan seluruh anggota perusahaan.
  • Mengkategorikan list pemebelian.
  • Menyusun list vendor penyedia barang/jasa
  • Meminta approval pembelian kepada manajemen/ bagian keuangan.
  • Menghubungi supplier & vendor untuk mendapatkan quatation/penawaran harga
  • Melalukan review performa proses pembelian 

Diatas merupakan kualifikasi dan juga Deskripsi pekerjaan untuk posisi Purchasing pada Aneka Dasuib Jaya.

Untuk informasi lebih lanjut kamu dapat mengakses Laman resmi dari kemnaker dengan cara Klik Disini.

BACA JUGA:Perusahaan BUMN PT Sucofindo Buka Lowongan Kerja untuk SMK hingga S1, Cek Informasi Pendaftarannya

 

 

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Amanah Alit

Tentang Penulis

Sumber: akun instagram @kemnaker