KMP Erana melayani lintasan Hunimua–Waipirit dengan pola empat hari operasi dan satu hari istirahat. Sementara KMP Temi melayani lintasan Tual-Tam, Tam-Mangur, Tual-Kaimana, Kaimana-Fakfak, Tual-Larat, dan Kaimana-Lobo secara bergantian di hari yang berbeda.