Kisah Rukmanah, Jemaah Haji Lansia 84 Tahun Asal Jawa Barat yang Masih Semangat ke Tanah Suci

Selasa 23-05-2023,20:37 WIB
Reporter : Tuahta Aldo
Editor : Khanif Lutfi

BACA JUGA:Bikin Ngeri! Kerugian Penipuan Tiket Konser Coldplay Mencapai Rp227 Juta

"Bawa obat nyeri, sakit kaki Kalo abis jongkok tuh, berdiri susah harus dipegangin kalo mau berdiri," terangnya.

Rukmanah beserta rombongan, tiba di Asrama Haji sekitar pukul 10.10 WIB dengan menggunakan 10 unit bus pariwisata dari Kabupaten Garut.

Rukmanah bersama rombongan jemaah lainnya, kembali menjalani pemeriksaan kesehatan sebelum memasuki kamar masing-masing yang sudah disediakan.

Rencananya, Rukmanah bersama 392 calon jemaah haji Kabupaten Garut lainnya akan ke Bandara Soekarno Hatta Jakarta hari Rabu (24/5) pukul 03.15 WIB.

BACA JUGA:Bongkar Isi WhatsApp Pasangan Tanpa Ketahuan Dengan Social Spy WhatsApp, Download di Sini!

Dengan menggunakan pesawat Saudi Arabian Airlines, Rukmanah dijadwalkan terbang menuju Tanah Suci pukul 08.15 WIB.

Kategori :