Waspada Kebakaran Hutan dan Lahan, 31 Titik Panas Terdeteksi di Sumatera

Jumat 10-03-2023,21:06 WIB
Reporter : Gatot Wahyu
Editor : Gatot Wahyu

BACA JUGA:Mandarat di Riau, Presiden Langsung Cek Posko Penanganan Karhutla

"Sampai sore ini belum ada laporan titik api maupun kebakaran. Nanti malam jika ada perkembangan akan kami informasikan," kata Edy.

Ditambahkannya saat ini sudah ada lima daerah yang menetapkan status siaga darurat karhutla, yakni Kota Pekanbaru, Kabupaten Bengkalis, Meranti, Siak, dan Rokan Hulu.

Sedangkan tujuh daerah yang belum menetapkan status siaga darurat karhutla adalah Kabupaten Pelalawan, Kuansing, Rokan Hilir, Kampar, Indragiri Hilir, Indragiri Hulu, dan Kota Dumai.

"Kami mendorong agar kabupaten/kota yang belum, untuk dapat menetapkan status siaga darurat karhutla," katanya.

 

Kategori :