Deteksi Dini Penyakit Tanpa Gejala, MCU Jadi Investasi Hidup Sehat

fin.co.id - 16/09/2025, 18:41 WIB

Deteksi Dini Penyakit Tanpa Gejala, MCU Jadi Investasi Hidup Sehat

Banyak orang merasa tidak ingin berurusan dokter maupun tenaga kesehatan lantaran merasa sehat. Padahal, tubuh yang terasa sehat bisa saja terserang penyakit yang jika dibiarkan akan menjadi serius.

Hal ini bertujuan menjaga kesehatan, mencegah risiko penyakit akibat kerja, sekaligus memastikan keselamatan kerja.

Sementara itu, Direktur Bethsaida Hospital Serang dr. Tirtamulya menambahkan, rumah sakit yang dipimpinnya itu menyediakan layanan Medical Check Up dengan fasilitas lengkap, mulai dari laboratorium, radiologi, hingga dukungan dokter spesialis okupasi yang berpengalaman.

“Deteksi dini melalui Medical Check Up dapat membantu pasien mengetahui kondisi kesehatannya lebih cepat sehingga langkah pencegahan maupun pengobatan bisa dilakukan lebih tepat,” pungkas dr. Tirtamulya.

Khanif Lutfi
Penulis