Catatan Dahlan Iskan . 31/03/2025, 05:01 WIB
Hari kian sore. Perut puasa kian kempes. Maka begitu meninggalkan Mandalika mulailah dibuat daftar order: apa saja makanan yang diinginkan untuk berbuka puasa di Lombok Timur.
Semua nama makanan disebut –sepertinya harus menyiapkan pujasera. Ayam taliwang. Plecing. Babalung. Kelapa muda. Udang bakar. Rebus. Balado...
Kebetulan beberapa hari setelah Lebaran nanti udangnya dipanen. Bisa dicoba dulu untuk berbuka puasa. Andretti yang menarik jala.
Lihat fotonya.
Minal Aidin. Mohon maaf lahir batin. Terutama untuk para udang itu.(Dahlan Iskan)
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com