MEGAPOLITAN . 28/12/2024, 17:59 WIB
Rekayasa Lalu Lintas saat Perayaan Natal Nasional 2024 di GBK
Penulis : Khanif Lutfi
Editor : Khanif Lutfi
Arus lalu lintas dari Jl. Mustopo yang menuju ke arah Jl Asia Afrika di belokkan ke kanan menuju Jl Hang Tuah Raya
Arus lalu lintas dari arah Jl. Patal Senayan 1 yang akan menuju ke arah Jl. Asia Afrika di belokkan ke kiri ke Jl Tentara Pelajar.
Arus lalu lintas arah manggala Wanabakti yang akan menuju Jl. Lapangan Tembak diluruskan ke arah Jl Tentara Pelajar.
Arus lalu lintas dari Jl Tentara Pelajar yang akan menuju Jl. Patal Senayan di luruskan arah Permata Hijau. (Raf)