News . 04/11/2024, 11:22 WIB
Pada unggahan foto lainnya, Jokowi dan Prabowo berada dalam satu area rumah
makan bernama Omah Semar.
Mereka
tampak berbicara empat mata dengan Prabowo di salah satu ruangan privat dengan
sajian menu angkringan khas Solo seperti tempe mendoan dan minuman hangat.
"Saya
juga mengajak beliau menikmati sajian khas tradisional di rumah makan
sekitar," tulis keterangan foto di akun @jokowi.
Menutup
keterangannya di akun media sosial, Jokowi berharap pemerintahan Prabowo selalu
diberikan kelancaran dalam menunaikan tugas bagi bangsa dan negara.
"Semoga
Pak Presiden Prabowo selalu diberi kelancaran dan kesehatan di tengah
semangatnya dalam membangun Indonesia," katanya.
Kunjungan
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com