Desa, Digitalisasi Desa, Teknik Komunikasi, Materi tematik sesuai kebutuhan.
“Pelatihan-pelatihan tersebut diharapkan dapat dimanfaatkan oleh setiap desa untuk mengembangkan
potensi dalam rangka menjawab permasalahan dan tantangan yang ada di desa,”
imbuhnya.
“Saya ucapkan terima kasih kepada seluruh peserta dan para pihak yang terlibat sehingga
seluruh rangkaian pelatihan Desa BRILiaN Batch 1 dapat berjalan dengan
lancar. Kami berharap pendampingan
tersebut dapat dimanfaatkan oleh setiap desa untuk mengembangkan potensi dalam
rangka menjawab permasalahan dan tantangan yang ada di desa”, ungkap Candra
yang hadir secara langsung dalam Inaugurasi Desa BRILiaN Batch 1 2024 di
Jakarta (04/06).Baca Juga
Selanjutnya, dari 40 desa yang mendapatkan apresiasi dari BRI telah terpilih 15 desa nantinya
akan diberikan pendampingan langsung oleh BRI bersama Pusat Penelitian Pedesaan
dan Pengembangan (Puslitdesbangda) Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada
Masyarakat (LPPM) Universitas Sebelas Maret.