Peralihan dari 4x4 ke 4x2 selanjutnya dapat dilakukan dengan mudah, hanya dengan memutar tuas.
Terdapat juga perangkat keselamatan lain yang memudahkan berkendara seperti ABS (anti-lock brake system), EBD (electronic brake force distribution), BA (brake assist), l'ESC (electronicstability control), TCS (traction control sistem).
, HSA (Hill Start Assist), hingga HDC (Hill Descent Control).
3. Mesin Kecil Bertenaga Liar Mesin Isuzu MU-X tergolong kecil, hanya 1900 cc namun tenaganya mampu menghasilkan tenaga hingga 150 tenaga kuda pada putaran 3600 rpm.
BACA JUGA:
- Bakal Jadi Penantang Pajero dan Fortuner, Isuzu MU-X 4x4 Resmi Mengaspal di Indonesia
- Ini Deratan Motor Termahal, Harganya Jauh di Atas Mitsubishi Pajero Sport
Sedangkan Mitsubishi Pajero Sport GLX 4x4 kode 4D56 hanya bertenaga 136 tenaga kuda.
Berikutnya, Isuzu MU-X juga memiliki tangki bahan bakar berkapasitas 80 liter, terbesar dibandingkan kompetitornya.
4. Transmisi otomatis Keunggulan Isuzu MU-X 1900 cc adalah menggunakan transmisi otomatis.
Sedangkan Pajero sebagai kompetitor hanya bertransmisi manual.
5. Harga Kompetitif Isuzu MU-X 1900 cc dijual dengan harga cukup kompetitif Rp 559,8 juta.(*)