Kuliner . 25/03/2024, 10:43 WIB
Manggis mengandung xanthone yang membantu mengontrol kadar gula darah.
Selain itu, kandungan ini bermanfaat sebagai agen anti kanker dan mengurangi resistensi insulin secara signifikan.
BACA JUGA:
5. Menjaga kesehatan kulit
Ekstrak kulit manggis sangat bermanfaat bagi kesehatan kulit.
Ekstrak kulit manggis bermanfaat mengurangi jerawat, memperbaiki kerusakan jaringan akibat penuaan dan mengontrol kadar gula darah.
Hal ini kemungkinan disebabkan oleh tingginya kandungan antioksidan pada manggis.
Selain itu, alpha-mangostin juga memiliki sifat antibakteri dan antioksidan sehingga dapat digunakan untuk mengatasi jerawat akibat peradangan dan bakteri.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com