FIN.CO.ID - Selain diminum, kopi juga bisa dijadikan masker wajah. Selain itu kopi juga sangat mudah ditemukan, tentunya merupakan bahan alami untuk kulit. Apa efek masker kopi?
Beberapa kegunaannya adalah: Dapat mengurangi jerawat, mencegah resiko penuaan dini, mengurangi peradangan, mencegah resiko kanker kulit dan mengangkat sel kulit mati.
Pertama-tama, Anda bisa menyiapkan masker dari kopi bubuk dengan yogurt. Bahannya sangat sederhana, yaitu:
BACA JUGA:
- Carl Weathers 'Apollo Creed' Meninggal Dunia Usia 76 Tahun
- Pertamina Tidak Naikan Harga BBM Jelang Pilpres, Ini Alasannya
1 sendok teh kopi bubuk dan 1 sendok teh yogurt alami.
Begini caranya:
Campurkan kopi bubuk dengan yogurt alami lalu aduk rata hingga diperoleh adonan yang kental.
Lalu bisa diaplikasikan pada wajah, jangan lupa cuci muka terlebih dahulu.
Lalu diamkan selama 15 menit lalu bilas dengan air hangat.
Komponen kedua di sini lebih sederhana. Kamu hanya membutuhkan 2 sendok teh kopi bubuk dan 1 putih telur.
Begini caranya:
Campurkan kopi bubuk dengan putih telur lalu aduk rata sambil diaduk cepat.
BACA JUGA:
- Luhut Sebut Prabowo Berikan Contoh yang Baik dengan Jadikan Gibran Cawapres
- Gara-Gara Bawa Mie Instan, Rachel Vennya Diusir dari Villa Luxury di Bali
Ingatlah untuk mencuci muka sebelum mengaplikasikan masker karena ini penting untuk menjaga wajah bebas dari kuman dan kotoran.
Lalu aplikasikan masker pada lingkaran hitam di bawah mata.