Teknologi . 26/01/2024, 13:37 WIB

Mudah Dapat Sinyal Meski di Basement atau Area Konser, Ini Kecanggihan HP Oppo Reno 11 F

Penulis : Tuahta Aldo
Editor : Tuahta Aldo

Daris segi kekuatan baterai, Oppo Reno 11 F kabarnya akan disiapkan untuk mampu bertahan sepanjang hari meski sering digunakan.

Battery Health Engine, akan menjaga baterai keadaan optimal hingga 4 tahun penggunaan selain itu, smartphone ini mengunggulkan segi kamera portrait.

Oppo Reno 11 F mendapat sertifikat IP65 untuk perlindungan terhadap debu dan semprotan air, sehingga siap digunakan di segala medan.

Namun hingga kini, Oppo belum resmi mengungkap jadwal peluncuran Reno 11 F, namun sudah membuka pendaftaran minat di situs resminya.

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com