HP Vivo Y100 5G Segera Rilis di Indonesia, Ini Bocoran Spesifikasi dan Harganya

fin.co.id - 23/01/2024, 11:40 WIB

HP Vivo Y100 5G Segera Rilis di Indonesia, Ini Bocoran Spesifikasi dan Harganya

Handphone Vivo Y100 5G

Mengingat detail spesifikasinya belum terungkap secara penuh, tentu sulit memprediksi harga Vivo Y100 5G.

Mengacu pada para rival sekelasnya, harga Vivo Y100 5G Indonesia kemungkinan ada di kelas Rp 3-4 jutaan, harga yang wajar untuk sebuah HP 5G kelas menengah.

Ari Nur Cahyo
Penulis