Viral . 15/12/2023, 06:20 WIB

Viral, Caleg Gerindra Ini Diduga Kampenye di Gereja, Bawaslu Bertindak

Penulis : Afdal Namakule
Editor : Afdal Namakule

Ditanyakan apakah dugaan pelanggaran itu bisa diproses meskipun bukti potongan video viral, kata dia, masih dikaji, karena informasi yang didapatkan dari media, selanjutnya terus dikembangkan.

BACA JUGA:

"Berbeda kalau laporan, dimana kita lihat juga kalau sangat formal dan materinya, unsurnya terpenuhi maka dilakukan registrasi. Tapi, dilihat dulu materinya punya muatan tidak. Artinya, agak sulit. Nah, aspeknya kita harus lihat kenapa ini, ada hak kehidupan politik seseorang, sehingga tidak kemudian kita harus putuskan, harus dikaji dulu," papar dia.

Menurut Ana, sah-sah saja bila caleg ini menyampaikan dirinya selama tidak memenuhi unsur yang tadi disampaikan.

Meski demikian, Bawaslu Sulsel tetap melakukan pengawasan dan perkembangan terkait peristiwa yang terjadi pada pihak yang hadir dalam kegiatan itu serta saat ada di dalam rumah ibadah. (*) 

 

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com