News . 15/11/2023, 10:17 WIB
Jadwal perjalanan KA feeder atau pengumpan Whoosh akan selaras dengan jadwal kereta cepat Whoosh yang baru. KA feeder ini jadi tumpuan karena sebagian besar penumpang keberangkatan dari Stasiun Halim-Stasiun Padalarang mengandalkannya.
Data yang ada menunjukkan, 75-80 persen penumpang turun di Stasiun Padalarang dan sisanya meneruskan perjalanan ke Stasiun Tegalluar. Dari keseluruhan penumpang yang turun itu, 70-75 persen melanjutkan perjalanan menggunakan KA feeder menuju Stasiun Cimahi dan Stasiun Bandung.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com