Niat Mandi Junub Lengkap dengan Tata Caranya

fin.co.id - 05/11/2023, 17:04 WIB

Niat Mandi Junub Lengkap dengan Tata Caranya

Bacaan Niat Mandi Junub Lengkap

Latin: Nawaitul ghusla liraf'i hadatsil haidil lillahi Ta'aala.

Artinya: Aku niat mandi wajib untuk mensucikan hadas besar dari haid karena Allah Ta'ala.

Tata Cara Mandi Wajib

1. Membaca Niat

2. Bersihkan tangan, lakukan sebanyak 3 kali

3. Bersihkan tubuh yang dianggap kotor

4. Setelah memberihkan bagian tubuh yang kotor, cuci kembali tangan dengan sabun

5. Berwudhu, seperti sebelum melakukan salat

6. Basuh rambut higga pangkal sebanyak 3 kali

7. Bersihkan kepala bagian kanan dan kiri

8. Mengguyur tubuh dengan air dan bersihkan kaki

Demikian informasi seputar doa mandi wajib atau mandi junub lengkap dengan tata caranya yang dapat kami berikan. Semoga Bermanfaat!

Sahroni
Penulis