News . 01/11/2023, 06:20 WIB

Harga BBM Pertamina Resmi Turun Per 1 November 2023, Ini Daftar Harga Terbaru di Seluruh Provinsi

Penulis : Afdal Namakule
Editor : Afdal Namakule

FIN.CO.ID-  PT Pertamina (Persero) kembali menyesuaikan harga bahan bakar minya (BBM) yang berlaku mulai 1 November 2023.

Dalam penyesuaian harga BBM pada November 2023 ini, terdapat empat jeni BBM yang mengalami penurunan harga. 

Yakni, BBM jenis Pertama, Pertamax turbo, Desxlite dan Pertamax Dex. Keemapat jenis tersebut merupakan BBM non subsidi. 

Misalnya, di Jakarta harga BBM Pertamax pada Oktober kemarin Rp 14.000 per liter, kini turun jadi Rp 13.000 per liter. 

BACA JUGA:

Sementara Pertamina Dex, harga sebelumnya Rp 17.900 per liter, kini turun menjadi Rp17. 750 per nliter. 

Sedangkan, Pertamax Green 95 turun Rp 15.000 per liter dari sebelumnya Rp 16.000 per liter.

PT Pertamina menyebut, penyesuaian harga bahan bakar minyak (BBM) Umum dalam rangka mengimplementasikan Keputusan Menteri (Kepmen) ESDM No. 245.K/MG.01/MEM.M/2022 sebagai perubahan atas Kepmen No. 62 K/12/MEM/2020 tentang Formula Harga Dasar Dalam Perhitungan Harga Jual Eceran Jenis Bahan Bakar Minyak Umum Jenis Bensin dan Minyak Solar yang Disalurkan Melalui Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum. 

BACA JUGA:

Daftar Harga BBM Pertamina per 1 November 2023:

BBM Pertamina Dex mengalami kenaikan harga--ist

Aceh

Pertalite: Rp 10.000 per liter

Pertamax: Rp 13.700 per liter

Pertamax Turbo: Rp 15.500 per liter

Dexlite: 16.950 per liter

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com