Lifestyle . 04/10/2023, 07:40 WIB
FIN.CO.ID - TikTok Shop bakal ditutup di Indonesia, berikut ini akan membagikan cara refund barang dan cek durasi pengembalian.
Melalui pernyataan resminya, TikTok shop akan tutup di Indonesia pada hari ini, Rabu 4 Oktober 2023 mulai sore ini.
TikTok menghentinkan operasional TikTok Shop untuk melakukan transaksi jual beli.
Pemberhentian TikTok Shop ini sebagai bentuk aturan dari Kementerian Perdagangan yang melarang media sosial untuk lakukan perdagangan daring atau social commerce.
"Dengan demikian, kami tidak akan memfasilitasi transaksi e-commerce di dalam TikTok Shop Indonesia, efektif per tanggal 4 Oktober, pukul 17.00 WIB," tulis TikTok Indonesia dalam sebuah pernyataan resminya pada Selasa 3 Oktober 2023.
Lantas bagaimana nasib para pengguna yang sedang melakukan transaksi di TikTokp shop?
Kalian tidak pelru khawatir, kalian bisa melakukan pembatalan dan pengembalian dana (refund) di TikTok shop.
TikTok memberikan tata caranya melalu lama FAQ di dalam situs resminya. Maka dari itu simak ulasan di bawah ini secara lengkap.
BACA JUGA:
Kalian harus membuka antarmuka (interface) pembelian (order) pada fitur TikTok Shop di dalam aplikasi
Pilik ikon 'shop' di sisi bawah aplikasi
klik 'orders'
Masuk ke dalam detail order
pilih 'Request refund/return
klik 'refund'
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com