Teknologi . 13/09/2023, 13:07 WIB
Harga PS5 - Hello, gamers! Kamu pasti udah nggak asing lagi sama Sony PlayStation 5 atau PS5, kan?
PS5 adalah konsol game paling anyar dan paling keren sejagat raya.
PS5 punya spesifikasi, fitur, dan keunggulan yang bikin kamu naksir abis, kalo kamu emang belom punya.
Dan seperti dibahas FIN di artikel yang lalu, harga PS5 ini sekang sudah sangat terjangkau.
Namun pertanyaannya, apa yang kamu dapatkan dari harga segitu, apa saja isi box PS5?
Namun sebelum lebih jauh, simak dulu yuk spesifikasi PS5:
Dari spesifikasi di atas, kita bisa melihat bahwa PS5 memiliki performa yang sangat tinggi dan mampu menjalankan game dengan kualitas grafis yang luar biasa.
PS5 juga memiliki kecepatan loading yang sangat cepat berkat SSD yang digunakannya.
Selain itu, PS5 juga mendukung resolusi 4K dan bahkan 8K untuk menampilkan gambar yang lebih tajam dan detail.
Selain spesifikasi, PS5 juga punya fitur-fitur yang seru dan inovatif. Ini dia beberapa fitur PS5 yang wajib kamu tau:
Seperti diketahui harga PS5 di awal perilisannya bisa sampe Rp18 jutaan, khususnya PS5 versi internasional.
Kelangkaan chip akibat pandemi COVID menyebabkan Sony kesulitan dalam memproduksi PS5 dalam jumlah besar.
Hal ini menyebabkan kelangkaan unit PS5, dan dimanfaatkan para penimbun untuk mendapatkan keuntungan berkali lipat.
Nah sekarang di 2023 ini, harga PS5 udah terjun bebas dan bisa kamu dapetin di angka Rp6 jutaan aja, gokil gak tuh.
Ya, harga PS5 yang Rp6 jutaan ini adalah PS5 internasional, alias PS5 yang diproduksi untuk pasaran di luar Indonesia.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com