Setelah transaksi dikonfirmasi dalam dompet MetaMask, dana akan tersedia di akun yang telah tertaut beberapa hari ke depan. Dengan fitur terbaru ini, MetaMask menawarkan solusi lengkap untuk konversi aset.
MetaMask berhasil menciptakan fiat off-ramps (terminologi blockchain). Yaitu mengubah mata uang konvensional menjadi mata uang kripto. Begitu juga sebaliknya.
Nah, apakah kamu memiliki akun MetaMask dengan mata uang kripto ETH? Jika sudah punya, tak ada salahnya jika kamu mencoba mengubahnya menjadi uang cash atau uang fiat.
Terserah kamu. Bisa dalam bentuk Dolar AS (USD), Euro (EUR) ataupun Poundsterling (GBP). Karena belum tersedia untuk rekening di Indonesia, kamu bisa mencoba mengonversinya melalui akun saldo Paypal.
Selamat mencoba dan semoga berhasil!
MetaMask Bisa Ubah Mata Uang Kripto ETH Jadi Uang Cash-fin/diolah-Metamask
BACA JUGA:
- Indonesia Berpotensi Menjadi Pasar Kripto, Wamendag Ajak Investor Singapura
- Bank Amerika Sediakan Aset Kripto, Bagaimana Indonesia?
We are beyond thrilled to announce our latest feature: Sell.
— MetaMask ???????? (@MetaMask) September 5, 2023
Yes, you read that right. Available on MetaMask Portfolio, ‘Sell’ allows you to cash out your crypto for fiat currency easily.
???? Discover more at https://t.co/aaSgTswEMo pic.twitter.com/pJa1ZndLQA